Pasar Forex Buka Jam Berapa? Ini Dia Waktu Terbaiknya!

Pasar Forex Buka Jam Berapa? Ini Dia Waktu Terbaiknya! – Banyak sekali yang saat ini sedang menanyakan waktu buka dari Pasar Forex ini. Sekalipun telah jelas bahwa Pasar Forex di seluruh dunia beroperasi selama 24 Jam mulai dari hari Senin hingga Jumat, namun tetap saja tidak semua aktifitas berlangsung 24 Jam di rofex.

Jadi, para trader.pun harus tahu betul kapan saja waktu-waktu yang pas dan menguntungkan bagi mereka untuk melakukan trading di pasar forex supaya bisa mendapatkan keuntungan yang menjanjikan.

Selain itu, potensi keuntungan di pasar forex pun tidak menentu. Artinya tidak selamanya tinggi dan tidak selamanya rendah. Jadi dalam sewaktu-waktu para trader bisa memiliki potensi keuntungan yang besar daripada waktu-waktu lainnya.

Saat mode pasar menjadi tenang, para trader tentu akan mengalami kesulutan dalam mendapatkan potensi keuntungan yang besar. Sedangkan jika harga pasar sangat fluktuatif maka para trader memiliki potensi yang besar karena harga pasar naik turun secara cepat.

Jadi Jam Berapa Buka Pasar Forex?

Karena jam perdagangan di pasar Forex dibagi dalam empat sesi, maka semua trading wajib mengetahui waktu-waktu berharga yang memberikan kesempatan besar akan keuntungan baginya.

Adapun waktu empat sesi tersebut yaitu yang pertama pertemuan Australia (Sydney), kedua Pertemuan Jepang (Tokyo), Ketiga Pertemuan Eropa (London) dan yang terakhir pertemuan AS (New York).

Pada setiap sesi waktu tersebut, dibuka dan diakhiri sesuai dengan zona waktu dan mengikuti jam operasional bank.

Semua jam mulai dan berakhirnya sesi di pasar forex selalu ditetapkan, kecuali kalau lagi Daylight Saving Time (DST) dan diterapkan keempat musim oleh satu musim panas. Berikut detailnya.

Jam Pasar Forex Daylight Saving Time (DST)

  1. Sydney 04.00 WIB – 13.00 WIB
  2. Tokyo 06.00 WIB – 15.00 WIB
  3. London 15.00 WIB- 00.00 WIB
  4. New York 20.00 WIB – 05.00 WIB

Jam Pasar Forex Daylight Saving Time (DST)

  1. Sydney 05.00 WIB – 14.00 WIB
  2. Tokyo 06.00 WIB – 15.00 WIB
  3. London 14.00 WIB- 00.00 WIB
  4. New York 19.00 WIB – 04.00 WIB

Terjadi Periode Tumpang Tindih ketika beberapa waktu terlihat sama dan menumpuk dalam dua sesi.

Di saat terjadinya periode semacam ini, maka keadaan pasar forex akan sangat sibuk karena banyaknya pra pedagang yang beroperasi pada dua zona waktu yang berbeda secara bersamaan.

Mengenal Waktu Trading Forex Terbaik & Terburuk

Sekalipun kalian telah baca dan pahami ulasan detail waktu yang Kami sajikan pada sub-sub poin artikel di atas, namun tetap saja Kalian juga mungkin mwrasa kebingungan dalam menentukan waktu terbaik dan terburuk melakukan perdagangan forex.

Jadi begini, saat periode pasar tumpang tindih, alias sibuk karena banyajnya pedagang yang trading, tentu saja dpaat menyebabkan harga sangat fluktuatif atau naik turun secara cepat. Waktu seperti inilah adalah waktu terbaik bagi kalian untuk lakukan trading di pasar forex.

Sedangkan waktu terburuknya lerdagangan di pasar forex ini adalah setelah 1-2 jam pembukaan pasar Australia di waktu Senin pagi. Karwna jelas saja pada waktu tersebut pedagang yang aktif sangat minim jumlahnya.

Dan juga pada saat 1-2 jam sebelum penutupan pasar New York. Hal ini terjadi di waktu Sabtu pagi. Karena pada akhir pekan banyak sekali pedagang besar yang melakukan tutup buku.

Nah, begitulah ulasan detail dan rinci yang Kami usahakan sangat sederhana supaya Kalian lebih mudah memahami waktu-waktu krusial dan waktu-waktu sial dalam perdagangan di pasar forex ini.

Akhirnya,

Demikian yang dapat Kami sampaikan tentang ulasan yang satu ini, semoga dapat menambah wawasan dan bermanfaat bagi kalian semuanya.

Untuk kalian, jangan lupa terus pantau rapikan.com setiap hari, untuk mendapatkan ulasan informasi terupdate dan penting lainnya, baik soal game, bisnis, media sosial, marketplace, twibbon, berbagai aplikasi terbaru, situs, dan atau kabar-kabar terbaru dan viral. Kalian akan mendapatkan semua itu hanya di web ini.

Terimakasih, selamat menikmati dan mencobanya!

You May Also Like